Kisah Perjalanan Spiritual Di Langit Amerika
Penulis: Joko Iwan Pada tanggal 11 September 2001, dunia dikejutkan oleh runtuhnya gedung WTC (World Trade Center) setelah ditabrak oleh sebuah pesawat yang telah dibajak oleh sekelompok teroris yang menganggap aksinya tersebut sebagai sebuah jihad untuk agama Islam. Sejak saat itulah dunia mulai beranggapan bahwa Islam merupakan sebuah agama yang sarat akan kekerasan. Sehingga orang di dunia mengalami fobia terhadap agama islam, karena pandangan yang salah tersebut. Delapan tahun berlalu sejak kejadian tersebut, dibelahan bumi lainnya, tepatnya Wina, Austria. Disana tinggal sepasang suami istri yang merupakan tokoh utama di cerita ini. Sang suami, Rangga sedang menyelesaikan kuliah tahun kedua...
Read More