Polemik Pemilihan Mahasiswa Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya 2015
Oleh : Dinda dan Rethiya Pemilihan Mahasiswa Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya (Pemilwa FIA UB) 2015, menuai polemik pada saat proses penghitungan suara. Mulai dari dikeluarkannya mosi tidak percaya oleh para saksi sebelum proses penghitungan surat suara calon Dewan Perwakilan Mahasiswa (DPM) FIA 2016/2017 hingga ketika adanya perbedaan jumlah surat suara Presiden BEM FIA 2016/2017. FIA UB baru saja menyelesaikan pelaksanaan proses penghitungan suara pada Kamis, (3/12) pukul 06.00 WIB di Gedung A lantai 1. Proses penghitungan surat suara untuk DPM FIA dimulai sejak Rabu, (2/12) pukul 20.15 WIB dan berakhir pada pukul 01.09 WIB. Sebelum penghitungan surat suara...
Read More