Profesi Sederhana, Semangat Luar Biasa
Reporter : Athiyyah Rahma “Mengapa harus takut miskin jika Allah itu Maha Kaya? Miskin harta belum tentu miskin semuanya.” Menyisir senja di pinggiran kota Malang tepatnya di Jalan Gajayana, di tengah hiruk pikuk kota yang katanya terpelajar namun masih saja ada yang belum bisa mendapatkan makna dari kata belajar itu. Penjual Buah, pofesi yang hanya dipandang sebelah mata dan rendah oleh sebagian orang. Namun, tak berlaku untuk lelaki yang selalu berbaju safari berwarna coklat pudar dilengkapi empat kantong dengan topi bundar berwarna hitam. Sudarsono, begitu ia akrab disapa. Di usianya yang sudah mulai menginjak 80 tahun, ia masih saja...
Read More