Tugas Rumah Tangga dan Ketidakadilan Bagi Wanita
Penulis: Dinda Indah Asmara Wanita dianggap telah bangkit dari ketertindasannya. Wanita dulunya tidak bebas karena dikekang tradisi, tidak bisa bersekolah, harus berperilaku halus dan lembut, dipingit lalu dijodohkan, dan patuh terhadap suaminya tidak peduli apa. Kini wanita telah bisa pergi ke sekolah, menikmati pendidikan tinggi, bekerja di sektor yang biasanya dikuasai laki-laki, dan banyak hal lainnya. Hal-hal yang diperoleh perempuan masa kini itu dianggap sebagai perwujudan kesetaraan antara laki-laki dan wanita. Hal itu tidak jauh dari peran seorang Kartini. Putri Bupati Jepara itu dianggap sebagi pelopor emansipasi wanita. Melalui tulisan-tulisannya, ia menunjukkan ketidakadilan yang dialami wanita kepada dunia. Namun,...
Read More